Decible Audio Player V1.06

Sebagai sebuah sistem, linux yang terus berkembang dari waktu kewaktu-pun memunculkan berbagai macam aplikasi yang bisa memanjakan penggunanya. Selain itu, aplikasi tersebut juga memberikan banyak pilihan untuk kita para  linuxer.
Salah satu segmen dari perkembangan linux adalah multimedia. Sebagai sistem yang mampu menyajikan multimedia show, linux telah diisi begitu banyak aplikasi. Nah, saat ini yang coba kita pasang adalah  Decible Audio Player V1.06.
Main Player
Decible Audion Player adalah sebuah audio player untuk GNU/Linux dengan user interface yang nyaman dan mudah dipahami. Dibangun dengan struktur highly modular yang memungkinkan user untuk mendisable feature yang tidak mereka butuhkan. Hal itu berarti mengurangi konsumsi memory dan sumberdaya prosesing-nya.

Pada Decible Audio Player V1.06 :
  • Album pada library bisa di add ke favorit dengan menu popup
  • Otomatis menampilkan preference saat pertama kali aplikasi dijalankan
  • dll ;)
Kita bisa download disini
Pilih saja dari lokasi terdekat dengan kita, agar prosesi download-nya [diharapkan] bisa cepat.Setelah download, kita tinggal install untuk bisa memainkan alunan musiknya..
Decible Audio Player V1.06 Decible Audio Player V1.06 Reviewed by Joherujo on January 10, 2011 Rating: 5

No comments:

Trims untuk kunjungannya, silahkan berkomentar :

Powered by Blogger.